Posted by : Ridwan Chaniago
Sep 24, 2016
Mengunci Folder
Pasti Kalian Semua Mempunyai Folder Pribadi Yang Tidak Ingin Di Buka Orang-Orang Karena Itulah Aku Sekrang Nge-Post Tentang Mengunci Folder Tanpa Software Melainkan Dengan Notepad. Tanpa Basa-Basi Ini Caranya
Cara:
1.Bukalah Note Notepad Kalian Dan Copy Paste Ini Di Dalam Notepad Kalian
@ECHO OFF
title Folder Private
if EXIST "HTG Locker" goto UNLOCK
if NOT EXIST Private goto MDLOCKER
:CONFIRM
echo Are you sure you want to lock the folder(Y/N)
set/p "cho=>"
if %cho%==Y goto LOCK
if %cho%==y goto LOCK
if %cho%==n goto END
if %cho%==N goto END
echo Invalid choice.
goto CONFIRM
:LOCK
ren Private "HTG Locker"
attrib +h +s "HTG Locker"
echo Folder locked
goto End
:UNLOCK
echo Enter password to unlock folder
set/p "pass=>"
if NOT %pass%== GANTI-PASSWORD-DISINI goto FAIL
attrib -h -s "HTG Locker"
ren "HTG Locker" Private
echo Folder Unlocked successfully
goto End
:FAIL
echo Invalid password
goto end
:MDLOCKER
md Private
echo Private created successfully
goto End
:End
2.Ganti Tulisan "GANTI-PASSWORD-DISINI" Dengan Password Yang Kalian Inginkan.
3.Lalu Save Lalu Ganti Save As Type Menjadi"All File" Lalu Nama Filenya Menjadi "Locket.bat"Lalu Tekan Save.
4.Lalu Takan Locket.bat Yang Tadi Lalu Akan Muncul Folder Private.
5.Lalu Masukan Folder/Aplikasi Yang Ingin Di Sembunyikan Di Folder Private.
6.Setalah Di Masukan Ke Folder Private Takan Kembali "Locket.bat" Lau Tekan "Y" Untuk Mengunci Lalu Tekan Enter.
7.Lalu Jika Ingin Membuka Foldernya Kembali Tekan "Locket.bat" Lagi Lau Tuliskan Passwordnya. Selamat Mencoba^^
Sekian Dari Saya Tentang Cara Mengunci Folder Dengan Notepad.
Semoga Bermanfaat^^